Rabu, 07 September 2022

MY 3RD BLOG : The Important Role of Whales In The Sea


The Important Role of Whales In The Sea๐ŸŒŠ๐Ÿณ๐ŸŒŠ๐Ÿ‹

Paus adalah kelompok mamatita yang hidup di lautan. Selain itu paus adalah hewan yang sangat cantik jika kita perhatikan, hewan ini besar dan indah. Tetapi tidak hanya indah, hewan ini juga berperan penting bagi kehidupan bumi kita. Ikan Paus ternyata memiliki peran untuk menjaga keberadaan oksigen di Bumi. Tahi yang berasal dari ikan ini membantu produksi oksigen dan tubuhnya menyerap karbondioksida. Sehingga keberadaan Paus sangat membantu melawan pemanasan global serta perubahan iklim di Bumi.


Ketika paus-paus ini hidup, mereka bahkan menangkap lebih banyak karbon di atmosfer. Kotoran hewan paus melepaskan banyak nutrisi yang dibutuhkan plankton untuk menarik karbondioksida dari atmosfer lewat fotosintesis. Tahi Paus mengandung nitrogen, fosfor, dan zat besi ke laut.

Share:

Related Posts:

0 komentar:

Posting Komentar

BTemplates.com